Menu Gioi Terbaru 2024, Ada Daftar Harga dan Rekomendasinya
Share to:
Daftar Isi
Gioi adalah restoran modern yang menyajikan hidangan fusion Asia dengan sentuhan kreatif. Restoran yang stylish dan elegan ini menawarkan berbagai menu unik dan menarik, mulai dari seafood, daging panggang, hingga hidangan vegetarian. Untuk informasi menu GIOI selengkapnya, kamu bisa simak artikel ini sampai selesai.
Daftar Menu Gioi Terbaru 2024
Bite-tastics
- Singkong Nachos: Rp45.000
- Crispy Beancurd Snack: Rp45.000
- French Fries: Rp45.000
- Salt & Pepper Tofu Bites: Rp68.000
- Spicy SaltedFries: Rp75.000
- Sriracha Popcorn Chicken: Rp75.000
- Dry Ramen: Rp85.000
- Salt & Pepper Calamari: Rp85.000
Appetizers
- Grilled Baby Corn: Rp65.000
- Salt & Pepper Tofu Bites: Rp68.000
- Sriracha Chicken Popcorn: Rp75.000
- Fresh Vietnamese Rolls: Rp80.000
- Satay Lilit: Rp85.000
- Balado Escargot: Rp85.000
- Pork Banh: Rp52.000
- Soft Shelled Crab Banh: Rp52.000
Salad
- Crispy Pork Salad: Rp70.000
- Som Taam: Rp78.000
- Yam Som-O: Rp78.000
- Prawn & Chicken Herbs: Rp88.000
- Ayurveda: Rp88.000
From The Fryer
- Salated Egg Calamari: Rp135.000
- Soft Shell Crab: Rp135.000
- Gioi Fried Chicken: Rp140.000
- Mango Fish: Rp168.000
- Crispy Wagyu Brisket: Rp220.000
- Gioi’s Signature Crispy Duck: Rp190.000 (Half); Rp320.000 (Whole)
From The Grill
- Cumi Sambel Oelek: Rp108.000
- Lemongrass Chicken Wrap: Rp140.000
- Grilled Gulai Salmon Head: Rp145.000
- Pork Neck: Rp150.000
- Char-Grilled Balinese Chicken: Rp170.000 (Half); Rp290.000 (Whole)
- Asian Sticky Ribs: Rp230.000
- Slow Smoked Pork Belly Rica-Rica Sauce: Rp180.000
- Slow Smoked Beef Brisket Rica-Rica: Rp180.000
- Crispy Pork Belly: Rp220.000
- Asian Style Beef Short Ribs Wrap: Rp220.000
- Lodeh Butter Prawn: Rp225.000
- Crying Tiger: Rp295.000
Soups
- Roasted Duck Curry: Rp150.000
- Salmon Lodeh: Rp200.000
- Creamy Tiger Prawn Tom Yum: Rp175.000
- Soto Betawi: Rp178.000
- Oxtail Soup: Rp198.000
Individual
- Rendang Chicken Rice: Rp80.000
- Seafood Beehoon: Rp85.000
- Pad Kee Mao: Rp95.000
- Seafood Garlic Noodles: Rp95.00
- Kwetiauw Shirataki Kangkung: Rp95.000
- Mutton Fried Rice: Rp95.000
- Wok-Fried Lapchiong Shirataki Kwetiauw: Rp95.000
- Andaliman Pork Fried Rice: Rp95.000
- Pork/Chicken Cutlet Curry Rice: Rp95.000
- Stir-Fried Kailan and Pork Rice: Rp95.000
- Crispy Pork Rice: Rp98.000
- Sloppy Prawn & Egg Rice: Rp98.000
- Red Curry Fish Prata: Rp115.000
- Rendang Wagyu Brisket Prata: Rp125.000
Vegetarian
- Stir Frie Mixed Greens: Rp45.000
- Tofu Banh: Rp45.000
- Salt & Pepper Eggplant: Rp45.000
- Grilled Baby Corn: Rp65.000
- Salt & Pepper Tofu: Rp68.000
- Vegetarian Andaliman Fried Rice: Rp70.000
- Grilled Veggie Shirataki Soffrito: Rp80.000
- Vegetarian Kwetiaw Shirataki: Rp80.000
- Vegetarian Lodeh: Rp115.000
Side Dishes
- Salt & Pepper Eggplant: Rp45.000
- Toge Ikan Asin: Rp45.000
- Stir-Fried Mixed Green: Rp45.000
- Kangkung Balachan: Rp45.000
- Roasted Baby Potatoes: Rp45.000
- Gioi’s Rice: Rp20.000
- Steamed Rice: Rp15.000
For The Kids
- Baby Shark Du Du Du Du: Rp65.000
- Fish and Chips
- Homemade Mayo
- Sammy Fried Rice: Rp65.000
- Yang Chow Fried Rice
- Homemade Salmon Floss
- Old Mcdonald’s Chicken Burger: Rp70.000
- Crispy Chicken Sandwich in Bao
- Squidward’s Tentacles: Rp70.000
- Crispy Calamari
- Chips
- Homemade Mayo
- Cowly Mowly: Rp115.000
- Grilled Steak
- Fries
Desserts
- Gioi Black Rice Pudding: Rp60.000
- Sticky Toffee Pudding: Rp75.000
- Molten Callebaut Pandan: Rp75.000
- Mango Sago: Rp78.000
- Es Teler Flamber: Rp78.000
- Profiteroles: Rp80.000
- Valrhona Dark Choco Souffle: Rp135.000
- Grown Up Regal: Rp78.000
Rekomendasi Menu Gioi Paling Favorit
Jadi, menu Gioi mana yang bikin kamu penasaran? Kalau kamu masih gak yakin, beberapa menu favorit di sini boleh banget dicoba. Langsung aja cek rekomendasi di bawah ini!
1. Wagyu Brisket
Wagyu Brisket adalah menu Gioi pertama yang wajib kamu pesan. Hidangan ini dikenal enak dan juicy banget. Dagingnya dimasak secara slow-cooked sehingga teksturnya empuk dan bumbunya meresap. Menarik banget buat dicoba!
Harga: Rp220.000
2. Pork/Chicken Curry Rice
Mau menu Gioi yang ngenyangin? Cobain Pork/Chicken Curry Rice. Seporsi menu ini include katsu ayam atau babi sesuai selera dan saus curry yang lezat. Cocok buat kamu yang cari hidangan nasi di sini!
Harga: Rp95.000
3. Dry Ramen
Salah satu kuliner Asia yang recommended di sini adalah Dry Ramen. Menu Gioi ini bisa kamu pesan di atas jam 9 malam. Soal rasa, kamu gak perlu ragu lagi karena racikan bumbunya pas dan bikin nagih.
Harga: Rp85.000
4. Profiteroles
Gak cuma main course, menu Gioi juga menawarkan beragam dessert yang gak kalah menarik. Salah satunya adalah Profiteroles yang lumayan populer. Dessert ini merupakan choux berisi es krim, almond, dan diberikan saus matcha-choco. Menarik banget, kan?
Harga: Rp80.000
5. Pad Kee Mao (Drunken Noodles)
Ngidam makanan khas Thailand? Gioi punya menu Pad Kee Mao, mie khas Thai yang bikin ngiler. Rasanya smokey dan gurih. Menu Gioi ini dilengkapi telur, ayam, sayur, basil, dan udang yang bikin rasanya makin mantap.
Harga: Rp95.000
Cabang Gioi di Indonesia
Saat ini, Gioi belum punya banyak cabang. Kalau kamu mau berkunjung ke sini, kamu bisa cek beberapa cabang Gioi berikut ini.
Cabang Gioi Jakarta
- Gioi Menteng, Jl. Dr. Kusuma Atmaja No. 85 10, Menteng, Jakarta Pusat
- Gioi By The Farm, Jl. Orchestra Beach X, Penjaringan, Jakarta Utara
Cabang Gioi Tangerang
- Maison Du Gioi, Jl. Boulevard iL Lago, Cihuni, Pagedangan, Tangerang
Apa Kata Horegeng Tentang Gioi
Berikut adalah beberapa testimoni dari pengguna Horego seputar Gioi.
“Makanan nya enak, ga expect juga kl porsi nya segede gini. Pelayanan oke, tempat juga oke. Kmrn dtg bareng keluarga enak juga untuk kumpul dan nongkrong.” – irma lestari
“Tempat nongkrong yang asyik dengan view taman minimalis. Ada area indoor dan outdoor, serta lt atas juga. Menu2 nya menarik dan sesuai dengan selera kami sekeluarga. Nice and cozy place for hangout :).” – Yosef Mario Chalim
“Pasti balik kesini lagi. Karna ini tempatnya cakep banget buat lagi mau lamar pasangan atau kumpul sama temen” rasanya juga enak enak banget.” – Alvin Renaldy
Nah, itulah berbagai menu Gioi menarik yang bisa kamu pilih. Gak cuma itu, kamu juga bisa cek berbagai menu lain di Horego, seperti menu Social Affair, menu Skye Bar and Restaurant, menu Monsieur Spoon, menu Cafe Batavia, dan menu Common Grounds.
Tulis review di Horego banyak untungnya, lho! Dapatkan voucher makanan cuma dengan bikin review yang bagus. Yuk, download Horego dan buat review sebanyak-banyaknya!